09 Nov 2017
Mesin kasir gratis software FLOPOS - Printer setting kitchen bar dan kasir
Pada menu Mesin kasir gratis software FLOPOS terdapat menu pengaturan printer setting biasanya khusus digunakan pada restoran dan cafe maupun usaha sejenisnya,dimana anda dapat membagi dengan banyak printer seperti printer kitchen, printer bar dan printer kasir.
dimana pada default tersebut nantinya pada setiap order makanan akan masuk pada print kitchen dan untuk minuman akan masuk pada print out bar,selanjutnya penjualan akan secara otomatis masuk pada printer kasir.
Mesin kasir gratis software FLOPOS - Printer setting kitchen bar dan kasir memudahkan anda dalam bertransaksi.