26 May 2018
Cara menjalankan XAMPP otomatis pada windows
Tutorial atau cara menjalankan xampp otomatis pada windows system, pada windows xp ,windows vista , windows 7 maupun windows 8 xampp berjalan dengan sempurna via auto start nya.
namun pada saat di install pada windows 10 terkadang auto start dari configurasi xampp tidak berfungsi. maka untuk cara menjalankan xampp secara otomatis pada windows how to auto start xampp in windows diwajibkan untuk mengaktifkan konfigurasi auto start apache dan mysql serta start contorl panel minimized xampp seperti contoh dibawah ini.
Selanjutnya masuk pada start windows lalu ketikan REGEDIT, kemudian akan klik pada HKEY_CURRENT_USER - Software - Microsoft - Windows - Run
Setelah masuk run klik kanan pada table sebelah kanan dan add new - string value - lalu ketikan Xampp double klik atau modifi kemudian ketikan C:\xampp\xampp-control.exe - kemudian klik ok. seperti pada contoh dibawah ini.
dan jangan lupa untuk kebutuhan mesin kasir mu pastikan di hockey computindo.